5

Cara Memasukan Gambar Di Java Netbeans

Posted by Unknown on 10:19 PM in , ,
kali ini gua mau ngasih tau caranya memasukan gambar (JPG, JPEG, PNG, GIF dll) ke dalam form atau project yang kita buat menggunakan Java Netbeans...
pertama kita buat dahulu Jframe kosong disini kita bisa menggunakan Button atau Label, sebelumnya kita harus menaruh gambar yang ingin kita munculkan di project kita di folder dimana project kita disimpan di bagian folder src silahkan masukkan gambar disitu dan refresh explorer anda..

Jika menggunakan Button kita hanya perlu men Drag button ke dalam form kita lalu hapus textnya.. setelah itu lihat di propertis lalu pilih icon, lihat gambar di bawah
              dan klik di sebelah kanan tersebut lalu akan muncul seperti dibawah.

     nah klik di Image Whitin Project setelah itu kita pilih gambar yang ingin kita tampilkan di file.. apabila kita menaruh gambar di folder src langsung maka dia akan ada di folder project kita, atau kita membuat folder baru didalam src maka tinggal dipilih dibagian package.. setelah itu klik ok maka gambar akan muncul seperti dibawah ini

    bila menggunakan Label proses sama saja tidak ada yang beberbeda sama sekali. kelebihan dari menggunakan button adalah gambar lebih bagus, lebih bergelembung, bila menggunakan label, datar datar saja..

    Itulah cara memasukan gambar menggunakan button dan label, mudah bukan . hehehe
    Terima Kasih...







      

    |

    5 Comments


    Thanks gan artikelnya berguna sekali~
    jangan lupa berkunjung di artikel saya ini http://ry-share.blogspot.co.id/2015/10/tips-menjadi-gemuk-dengan-sangat-cepat.html


    gan, klo nulis di blog, jngan asal2an , gambar kagak muncul gtu, klo emang copast dari blog lain, berikan alamat blog aslo.

    blognya tidak membantu


    gambarnya gaada bro


    GAMBAR NYA KO GAK KEBUKA , LEBIIH DIPERBAIKI WALAU CUMAN BLOGSPOT, SMANGAT

    Post a Comment

    saya butuh komentar anda . no Rasis no Sara ^^ TERIMA KASIH

    Copyright © 2009 MIMPI & RAHASIA All rights reserved. Theme by Laptop Geek. | Bloggerized by FalconHive.